Cara Mudah Flash Vivo Y71 Via SD Card
Kamis, 24 Januari 2019
Add Comment
Cara Flash Vivo Y71 Via SD Card - Berikut ini adalah cara Flash Vivo Y71 Tanpa Bantuan PC/Laptop, yaitu hanya dengan menggunaka bantuan Micro SD Card.
Jika umumnya untuk melakukan Flash/Install ROM Smartphone Harus menggunakan PC namu untuk Vivo Y71 ini kita hanya akan menggunakan Micro SD Card, Flashing ini berguna untuk memperbaiki Kerusakan Pada Software Vivo Y71, seperti Bootloop, aplikasi terhenti, lupa pola kunci layar dll.
Berikut ini cara Flash Vivo Y71 Via SD Card :
01. Pastikan bateray semartphone di atas 50%
02. Micro SD Card yang masih mempunyai kafasitas ruang kosong yang cukup besar.
03. Download Firmware PD1731F_EX_A_1.17.3 (Rilis : 13/06/2020) simpan di SD Card di Luar Folder.
04. Matikan Ponsel Dan hidukan kembali dengan cara menekan Tombol Volume Atas + Tombol Power Secara bersamaan dan lepaskan kedua tombol jiga sudah terlihat logo Vivo, tunggu hingga masuk Recovery Mode.
05. Lakukan Wipe data and cache terlebih dahulu. Gunakan Tombol Volume Untuk Navigasi dan Tombol Power Untuk Konfirmasi.
06. Selanjutnya Pilih apply update from external sdcard.
07. Cari dan Pilih File ROM Vivo Y71 Yang Telah di Simpan pada Sdcard tadi.
08. Tunggu hingga proses Flash selesai.
Harap bersabar karena proses Booting pertamkali setelah flashing memang Agak lama.
Untuk proses flashing dengan metode ini sangat aman dan sangat minim untuk mengalami kegagaln, dan jika mengalami kegagaln kemungkinan besar kersukan tersebut disebabkan dari komponen hardware ponsel yang bermasalah.
0 Response to "Cara Mudah Flash Vivo Y71 Via SD Card"
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.