Panduan Lengkap Membuat Blog Blogspot Gratis Via HP - Blog adalah singkatan dari kata Web Log yaitu Sebuah Aplikasi WEB yang berisi tulisan atau lebih di kenal dengan Kata Postingan sebuah alaman Web.
Blog mempunyai Pungsi yang sangat beragam mulai dari sebuah catatan pribadi,media publikasi,promosi produk dll.
Blogger.com adalah media blog pertama yang populer yang di buat oleh Pyra Labs yang kemudian pada tahun 2002 di akusisi oleh Google.
Banyak pilihan Platform Blog Gratis untuk ada bisa memiliki sebuah blog, Namun disini saya hanya akan menjelaskan Tentang Cara Membuat Blog Gratis Di Blogger (Blogspot) yaitu salah satu Platform blog milik Google.
Berikut ini langkah-langkah membuat Blog di Blogger via HP :
1. Pertama Anda wajib memiliki Akun Gmail (Email Gmail) Baca :
Cara Mudah Membuat Akun Gmail Langsung Dari Smartphone Android
2. Jika Anda Sudah memiliki sebuah Akun Gmail, silahkan Anda Buka Browser
Google Chrome dan Masuk ke Alamat
www.blogger.com atau
www.blogspot.com
3. Klik
Buat Blog.
4. Pilih
akun gmail yang ingin anda gunakan untuk mendaftar Di Blogger.
4. Konfirmasi
Profile Blogger, ada 2 pilihan Profil pilih sesuai selera anda.
5. Isi nama untuk Profile blog anda. Sebagai contoh saya memilih
Profile Blogger.
6. Buat Nama Untuk Blog anda, buat juga Alamt URL blog Anda.
Contoh : blogkamu.blogspot.com, kemudian pilih tema tampilan blog anda selanjutnya klik buat blog.
7. Sampai disini Proses membuat blog telah selesai
Sekian saja Tutorial Tentang
Panduan Lengkap Membuat Blog Blogspot Gratis Via HP. Silahkan buat Topik Blog Yang cocok untuk anda atau sesuai keahlian/pengetahuan anda.
0 Response to "Panduan Lengkap Membuat Blog Blogspot Gratis Via HP"
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.